Jumat, 27 November 2020

BMW i8 Coupe


BERITA OTOMOTIF - Bmw salah satu brand mobil ternama yang memang dikenal dengan produksi mobil kelas atas nya yang mana sudah di akui semua orang bahwa bran satu ini selalu menunjukan trend baru yang patut di perhitungkan dan selalu di perhatikan kalangan atas berkat inovasi nya .

BACA JUGA :Land Rover Defender

BMW i8 merupakan satu dari sekian banyak mobil sport yang di produksi BMW dan menjadi type terpopuler karena dilengkapi dengan mesin yang sangat hebat dan juga desain body yang menunjukan bahwa bmw i8 merupakan mobil sport kelas atas .

Mobil satu ini dilengkapi dengan mesin berkapasitas 1499cc dan mampu menghasilkan tenaga 129hp , kelebihan yang dimiliki oleh bmw i8 tersendiri diakui berasal dari desain futuristiknya yang dipastikan tidak lekang oleh waktu dan ditambah lagi teknologi ramah lingkungan cerdas yang sudah tertanam dalam mobil garapan BMW ini .

Dengan kapasitas mesin yang hebat body dan model dari bmw i8 sendiri memiliki daya tarik yaitu dengan lekukan yang cocok berada dibagian samping mobil ini ditambah dengan model pintu butterfly yang membuat bmw i8 memiliki kesan mewah sendiri .

Dilengkapi juga dengan bmw Headup Display yang membuat pengendara lebih mudah untuk memahami dan melihat semua fitur yang ada di mobil sport kelas atas satu ini , BMW sendiri percaya dengan tambahan fitur tersebut dipastikan para pemilik bmw i8 akan merasa puas dan terbantu dengan fitur canggih mereka tersebut .

Seri bmw i8 sendiri pertama kali diperkenalkan dan di produksi pada tahun 2014 dengan seri coupe dimana mobil satu ini merupakan salah satu dari sedikit mobil yang diproduksi dengan tipe sport dan memiliki desain futuristik.

Meski baru berumur pendek sekitar 6 tahun sejak pertama kali diluncurkan nyatanya bmw i8 digadang-gadang akan menjadi salah satu mobil sport yang akan selalu mendobrak generasi-generasi sport lain yang akan mulai mengikuti desain mewah satu ini .

BACA JUGA : Toyota 86 Dan Subaru BRZ Akan Hadir Dengan Model Baru

Hal ini karena memang bmw dikenali karena selalu menjadi patokan banyak brand lain untuk mendapatkan inovasi terbaru untuk mobil masa depan , pihak BMW sendiri menyatakan peluncuran i8 pada 2014 lalu bukanlah akhir dari seri ini dimana mereka akan terus memberikan kejutan dengan varian terbaru yang bahkan lebih canggih dari versi sebelumnya.


0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda